Botanical Name:
Shorea lavefolia Endent
Family Name:
Dipterocarpaceae
Di dalam negeri lebih dikenal dengan nama kayu Bangkirai, sedangkan di luar Indonesia lebih dikenal dengan nama Yellow Balau atau kadang hanya disebutkan Balau, yang sebenarnya merupakan nama dari Malaysia. Kayu ini hanya ditemukan banyak di Indonesia, Malaysia & Filipina.
Pohon
Bangkirai bisa berdiameter hingga 120 cm dan tinggi pohon mencapai 40 meter. Diamater rata-rata adalah 70-90cm.
Warna Kayu
Kayu berwarna kuning dan kadang agak kecoklatan, oleh karena itulah disebut yellow balau. Perbedaan antara kayu gubal dan kayu teras cukup jelas, dengan warna gubal lebih terang. Pada saat baru saja dibelah/potong, bagian kayu teras kadang terlihat coklat kemerahan.
Densitas
Kekerasan kayu Bangkirai cukup tinggi, antara 880-990 kg/m3 pada kekeringan MC 12%. Bahkan bisa mencapai 1050 kg/m3.
Pengeringan
Proses pengeringan Bangkirai dengan suhu normal adalah 12-25 hari. Resiko paling besar adalah kayu melengkung atau bahkan retak pada saat masih di dalam ruang oven.
Proses Mesin
Jenis serat dengan ikatan kuat, proses mesin akan cukup mudah dan halus, namaun setelah beberapa jam berada di udara terbuka, Serat Bangkirai memiliki kecenderungan terbuka dan 'melintir' sehingga kurang cocok untuk konstruksi yang membutuhkan kestabilan tinggi.
Namun karena kekerasannya, bangkirai sangat cocok untuk produk decking, outdoor furniture, konstruksi jembatan, pergola dan konstruksi berat lainnya.
ref: Cabana, sabana
Shorea lavefolia Endent
Family Name:
Dipterocarpaceae
Di dalam negeri lebih dikenal dengan nama kayu Bangkirai, sedangkan di luar Indonesia lebih dikenal dengan nama Yellow Balau atau kadang hanya disebutkan Balau, yang sebenarnya merupakan nama dari Malaysia. Kayu ini hanya ditemukan banyak di Indonesia, Malaysia & Filipina.
Pohon
Bangkirai bisa berdiameter hingga 120 cm dan tinggi pohon mencapai 40 meter. Diamater rata-rata adalah 70-90cm.
Warna Kayu
Kayu berwarna kuning dan kadang agak kecoklatan, oleh karena itulah disebut yellow balau. Perbedaan antara kayu gubal dan kayu teras cukup jelas, dengan warna gubal lebih terang. Pada saat baru saja dibelah/potong, bagian kayu teras kadang terlihat coklat kemerahan.
Densitas
Kekerasan kayu Bangkirai cukup tinggi, antara 880-990 kg/m3 pada kekeringan MC 12%. Bahkan bisa mencapai 1050 kg/m3.
Pengeringan
Proses pengeringan Bangkirai dengan suhu normal adalah 12-25 hari. Resiko paling besar adalah kayu melengkung atau bahkan retak pada saat masih di dalam ruang oven.
Proses Mesin
Jenis serat dengan ikatan kuat, proses mesin akan cukup mudah dan halus, namaun setelah beberapa jam berada di udara terbuka, Serat Bangkirai memiliki kecenderungan terbuka dan 'melintir' sehingga kurang cocok untuk konstruksi yang membutuhkan kestabilan tinggi.
Namun karena kekerasannya, bangkirai sangat cocok untuk produk decking, outdoor furniture, konstruksi jembatan, pergola dan konstruksi berat lainnya.
ref: Cabana, sabana
Saya pernah cek di website kalau Bangkirai itu memang jenis bangkirai, tetapi kalu Kayu Balau itu adalah kayu Batu atau Red Balau. Yang benar yang mana ya? apa ada supplier Balau di Surabaya?
BalasHapusThank you.
Ada bangkirai dan meranti
HapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
HapusDi dalam istilah internasional, Balau merupakan nama keluarga dari Bangkirai. Ada beberapa supplier kayu Balau di Surabaya, walaupun mereka juga mendapat suplai dari kalimantan.
BalasHapusYa memang bangkirai itu ada 2 macam; yellow dan red. permintaan dari eropa yellow hampir 90%
BalasHapussya coba cari d internet, bangkirai itu balau, kayu batu mungkin karena bangkirai keras, red balau mungkin karena bangkirai luar merah, dalam kuning
BalasHapuskalau di daerah jawa barat dimana yah bisa didapat? dan kalau untuk dipakai didalam air apakah mudah lapuk? thx
BalasHapusbgmn bila bengkirai dipakai untuk kontruksi rangka atap? thanks
BalasHapusapa benar ada jenis kayu bangkirai merah ?
BalasHapusapakah ada peraturan pemerintah yang melarang export outdoor furniture dari Kayu Bangkirai ?
BalasHapusSangat membantu sekali pak.. saya sedag belajar struktur kayu & tertarik menggunakan bangkirai sebagai bahan konstruksi saya..
BalasHapusOya pak, saya perlu sifat fisis, mekanis dan kimia dari kayu bangkirai, Apa Bpk punya data lebih tentang material ini Pak?
Kalau tidak, dimana saya bisa mendapatkan Pak? Terima kasih
Setahu saya yang di maksud dengan bangkirai merah adalah red balau atau nama lokalnya adalah meranti batu.
BalasHapusUntuk penggunaan bangkirai sebagai rangka atap yang perlu di perhatikan adalah MC dibawah 20%.
sepengetahuan saya red balau = meranti batu
BalasHapusnama lokal di sumatra bagian selatan meranti babi, tenam tanduk.
harga pasaran kisaran 6jt.
kayu yg paling tahan air kayu ulin, pilih kayu ulin kalimantan atau sumatra jangan salah pilih ulin sulawesi (kayu besi/kayu lara) karna ulin endemik asli kalimantan dan sumatra bagian selatan
NUmpang nanya Gan, apakah kayu damar laut itu sama dengan kayu balau / meranti? Trims...
BalasHapusDi dep.kehutanan kita balau adlh salah stu jenus kayu perdagangan bernilai ekonomi tinggi.balau sndiri ada yg d sebut balau saja ada jg balau merah yg tergolong kdlm famili dypterocarpace dgn spesies shorea(meranti2an).spesies shorea sndiri terdiri dari dktar 70an genus(nama individu kau).damar laut adlh sbutan dr sumatrauntuk kyu balau sdgkn balau merah adlh damar laut merah.mmg jenis meranti2an ini sgt mirip antara satu dgn lainnya shngga perlu pengidentifikasian yg lbh rinci untk menentukan jemis satu pohonnya.bangkirai sndiri adlh slah satu jenis dr meranti2an yg jg mirip dgn balau merah.bangkirai sndiri biasanya terasnya berwarna merah dan gubalnya wrna kuning atau agak kemerehan terganting umur kayu tsb.namun utk penggunaan konstrukai rumah betupa kusen dll biasanya bengkirailah yg dipakai krna lbh tahan kelembaban sedangkan jnis balau dan balau merah masih krg unggul d banding bangkirai.mmg penamaan jenis kayu d indonesia sgt d pengaruhi oleh penamaan daerah shgga penamaan ky tsb utk d daerah jawa yg mmg bkan habitatnya sering bercampur aduk apalagi kyu tsb mmg mirip krna masih satu spesies/marga.
BalasHapusSangat Informatif...
BalasHapusTerima kasih
Mohon bantuan informasinya. Apakah kayu bengkirai (yellow balau) untuk keperluan timberdeck outdoor (di area pantai)perlu untuk dilakukan proses oven oleh mesin?
BalasHapusdan berapa kadar air kayu yang diperoleh dengan dilakukan oven oleh mesin?
Jika tidak perlu dilakukan peng-oven-an mohon info alasan hal tersebut tidak perlu dilakukan.
Terima kasih....
Supplier kayu merbao dari Papua harga termurah dan full dokumen siap suplay dalam jumlah besar dan rutin dalam berbagai ukuran lokal dan export
BalasHapusUtk penawaran terbaik Hub langsung kami
081219712226 Suhaelly
PT.Sariwana Unggul Mandiri. Sorong Papua Barat
Jenis kayu ini -bangkirai memang sangat cocok dijadikan sebagai struktur rangka untuk perakitan Rumah Kayu!!
BalasHapusberapa persentase kekeringan untuk kayu meh/suar ?
BalasHapusDijual mesin plywood, hot press, cold press, mesin log debarker, mesin glue spreader 5 feet dan 9 feet,
BalasHapusPenjualan mesin plywood hub 081332020682, hot press 500ton, mesin cold press, mesin glue spreader, mesin debarker, mesin planner single dan double.
BalasHapusSy pusing dengan nama bangkirai/yellow balau vs balau vs balau merah. Apakah ini kayu yg sama atau berbeda pk??? Soalnya kami sdang bangun RTG kayu. Dan sisarankan bangkirai. Tapi d lapangan kami mnemukan ada yg kuning dan ada yg merah. Apa itu sama2 satu jenis yaitu bangkirai?
BalasHapusSama pusing
BalasHapus