Memilih Bahan Kayu untuk Kursi
Beberapa bagian khusus pada kursi berfungsi menahan beban dan tekanan pada saat kursi digunakan. Oleh karena itu memilih bahan baku kayu harus dilakukan secara hati-hati dan teliti. Tidak b…
Beberapa bagian khusus pada kursi berfungsi menahan beban dan tekanan pada saat kursi digunakan. Oleh karena itu memilih bahan baku kayu harus dilakukan secara hati-hati dan teliti. Tidak b…
Untuk menutup kelemahan papan buatan pada sisi tebalnya, kita perlu menutup sisi tebal papan buatan dengan bahan lain sehingga air tidak mudah masuk. Ada berbagai cara dan jenis bahan yang…
Mungkin sebaiknya kita bahas sedikit tentang bagaimana lem kayu bekerja. Yang kita maksud di sini adalah lem jenis lambat kering atau istilah awamnya adalah lem putih. Ketika kita oleskan …
Proses pengeringan yang benar tidak menutup kemungkinan kayu akan tetap bisa melengkung. Karena arah serat kayu, penyusutan bisa membuat kayu berubah bentuk. Di dalam ruang kiln dry, prose…
Sesuai namanya, kontruksi ini memang berbentuk seperti ekor burung. Dan kekuatannya terletak pada bentuk menyudut pen yang lebih lebar pada arah keluar sehingga memiliki daya tahan terhada…
Istilah S2S atau S4S mungkin sudah sering anda dengar, terutama sebagian besar pelaku bisnis kayu gergajian. Kepanjangan dalam bahasa Indonesia adalah Serut 4 Sisi, dan dalam bahasa Inggri…
Sama halnya dengan kayu, rotan juga memiliki kandungan air di dalamnya. Perbedaannya dengan kayu, kandungan air di dalam rotan tidak banyak mempengaruhi penyusutan pada rotan. Dengan sifat …
Untuk mendapatkan kualitas kayu yang baik, berbagai cara perawatan harus dilakukan bahkan ketika kayu log masih di hutan. Bagi pabrik konsumen log, pengawasan tersebut tidak mungkin dilakuk…
Di dalam teori kalkulasi biaya, pabrik yang kurang berpengalaman sangat jarang memperhitungkan waste/limbah dari proses pengeringan. Yang beberapa kali saya amati adalah 0% dan pada kenyata…
Dipping (celup) Lebih dikenal juga dengan istilah perendaman. Bahan finishing diletakkan dalam suatu bejana/tangki kemudian benda kerja dicelupkan ke dalam tangki tersebut. Proses in bertu…
Sebelum menentukan jenis bahan finishing, kita perlu melihat dan menentukan hasil seperti apakah yang kita inginkan. Dengan kata lain alasan mana yang paling menjadi prioritas kita mener…
Di dalam gudang penumpukan, kayu gergajian seharusnya dikategorikan sesuai jenis kayu dan ukuran. Ukuran yang sama diletakkan pada tumpukan kayu yang sama dan buat tumpukan lain untuk ukur…
Apa yang bisa kita dilakukan dengan limbah gergajian atau serpihan kayu dari hasil kerja mesin di ruang produksi? Tidak mudah sebenarnya menjawab pertanyaan tersebut. Limbah serbuk gergaji…
Paku dan sekrup memiliki cara kerja dan hasil yang berbeda akan tetapi memiliki tujuan yang sama. Untuk kekuatan sekrup jauh lebih baik daripada paku, sedangkan paku lebih tepat untuk kons…
Dua nama papan buatan yang disebut pertama ini paling sering saya dengar di kalangan pabrik menengah pembuat furniture indoor dengan desain klasik dan minimalis. Blocboard memiliki spesifik…
Kepala sekrup memiliki beberapa jenis sesuai dengan kebutuhan dan lokasi pemakaiannya. Gambar yang terlihat di sini hanya sebagian kecil saja yang banyak terdapat di pasaran. Sebenarnya mas…
Suatu alat tangan paling fungsional di antara yang lain. Untuk menentukan titik sekrup, untuk memasukkan paku, mengencangkan sambungan, membuka sambungan, memukul pahat, dan sebagainya. Sec…
Memilih kayu sama pentingnya dengan proses produksi, baik itu kayu dalam bentuk log atau gergajian. Sebagai bahan alami, ada beberapa cacat fisik kayu yang tidak bisa kita hindari, tapi bis…
Medium Density Fiberboard (MDF) dibuat untuk menutupi beberapa kelemahan plywood yang permukaannya kurang halus, mudah retak dan pecah pada ukuran lebar yang terlalu kecil dan hasil potonga…
Beberapa hari yang lalu saya kunjungi satu pabrik kayu yang memproduksi furniture outdoor menggunakan kayu jati. Ada satu rutinitas mereka yang mengilhami saya menulis artikel ini. Pada be…
Salah satu alternatif konstruksi kayu yang cepat dan mudah. Teknologi mesin untuk membuat konstruksi inipun memberi kemudahan bagi pabrik untuk memilih jenis konstruksi ini. Beberapa pri…
Team quality control harus mempersiapkan hal-hal penting sebelum menjalankan tugasnya di dalam lingkungan produksi. Sebagai lapisan untuk mempertahankan kualitas produk, quality controller…
Karena harganya yang murah dan mudah dibeli di toko bangunan manapun, alat tukang kayu ini seringkali tidak dirawat dengan baik ataupun tidak diperhatikan bagian-bagian pentingnya. Lagipul…
Sifat mekanis material kayu bisa dilihat dan dianalisa berdasarkan list berikut ini. Kekuatan Tarik Dua arah kekuatan tarik pada kayu yaitu searah serat kayu atau tegak lurus (melintan…
Beberapa teknik tertentu memang dibutuhkan untuk mengasah mata gergaji menjadi gergaji yang tajam dan baik. Mengasah gergaji tidak sekedar membuat semua jajaran mata gergaji menjadi lebih r…
Berdasarkan cara aplikasinya kita bisa bedakan lem menjadi dua jenis yaitu lem kering cepat dan kering lambat. Lem dengan waktu pengeringan cepat diaplikasikan pada benda kerja dan harus m…
Alat ini sangat efektif membantu kita dalam berbagai jenis pekerjaan kayu. Dari mulai penggergajian, pengaluran, perakitan hingga proses pemasangan perlengkapan perabot (hardware). Bentukny…
Apa sebenarnya yang disebut dengan plywood? Dalam bahasa Indonesia disebut kayu lapis dan dalam bahasa sehari-hari para tukang kayu awam menyebutnya tripleks, walaupun sebenarnya lebih …
Salah satu konstruksi sambungan kayu yang mudah dan sederhana adalah pen & lubang. Dalam istilah bahasa Inggris disebut Tenon & Mortise. Konstruksi ini paling sering diterapkan da…